Senin, 06 Juni 2016

Mengapa Kita Harus Berilmu

Ketika seorang anak mulai menginjak umur empat atau lima tahun, orang tua sibuk mencarikan anaknya tempat untuk mendidik sang anak. Taman kanak-kanak adalah alternatif utama untuk menampung anak pada usia ini. Setelah lulus TK, SD adalah tahapan berikutnya. Yang kemudian dilanjutkan ke jenjang SMP, SMA bahkan sampai ke bangku kuliah dan seterusnya.

Selasa, 26 Januari 2016

Melihat Diri Sendiri

Alkisah, seorang ulama besar terserang sakit dan mendekati ajal. Tidak ada yang diperbolehkan berkunjung, kecuali satu orang yang terkenal bakhil. Hal ini membuat orang-orang heran, dan membuat si bakhil berbangga diri. Karena menurutnya, ini merupakan bukti bahwa penilaian orang-orang di sekelilingnya selama ini adalah salah besar.