Jumat, 23 November 2012

Pidato Bahasa Arab Tentang Isra' Mi'raj



السلام عليكم ورحمة الله وبركاته .
سيادة رئيس الجلسة ...
أيها الخطباء المكرمون والخاطبات المكرمات ...
الحاضرون والحاضرات رحمكم الله ...

Kamis, 08 November 2012

Jika Anak-Anak Dibesarkan...


Jika anak-anak dibesarkan dengan celaan, mereka belajar memaki.
Jika anak-anak dibesarkan dengan permusuhan, mereka belajar berkelahi.
Jika anak-anak dibesarkan dengan ketakutan, mereka belajar gelisah.
Jika anak-anak dibesarkan dengan rasa iba, mereka belajar menyesali diri.
Jika anak-anak dibesarkan dengan olok-olok, mereka belajar rendah diri.
Jika anak-anak dibesarkan dengan iri hati, mereka belajar kedengkian.
Jika anak-anak dibesarkan dengan dipermalukan, mereka belajar merasa bersalah.
Jika anak-anak dibesarkan dengan motivasi, mereka belajar percaya diri.
Jika anak-anak dibesarkan dengan toleransi, mereka belajar menahan diri.

Jumat, 26 Oktober 2012

Palestina, Negeri Para Nabi (2)

Nabi Musa as.
Ketika Raja Fir’aun memerintahkan tentaranya untuk menangkap Nabi Musa AS, ia melarikan diri ke tanah Madyan yang terletak di dekat teluk Aqaba di selatan Palestina. Disana Nabi Musa berkenalan dengan seorang kakek-kakek yang dalam beberapa riwayat disebutkan bahwa orang tua itu bernama Syuaib. Musa pun menikahi putrinya yang bernama Shafurah dengan imbalan mengabdi kepada Syuaib selama 10 tahun.

Rabu, 03 Oktober 2012

Empat Lilin

Ada 4 lilin yang menyala, Sedikit demi sedikit habis meleleh.
Suasana begitu sunyi sehingga terdengarlah percakapan mereka.
Yang pertama berkata: “Aku adalah Damai.” “Namun manusia tak mampu menjagaku: maka lebih baik aku mematikan diriku saja!” Demikianlah sedikit demi sedikit sang lilin padam.

Sabtu, 04 Agustus 2012

Puasa Ramadhan dalam Sorotan

Pada dasar pengertiannya, puasa berarti menahan dari lapar, dahaga, jima’, serta hal-hal lain yang bisa membatalkannya, mulai dari terbitnya fajar hingga terbenamnya matahari. Ritual ibadah dengan bentuk puasa ini bukan hanya dimiliki oleh umat Islam semata, karena beberapa agama yang lain, terutama agama samawi sebelum Islam telah mengenal puasa dari ajaran agama yang telah dibawakan oleh para Nabinya.

Sabtu, 30 Juni 2012

Qosidah Ziarah Makam Auliya'


{سَلاَمُ اللهِ وَالَّرحْمَةِ عَلَيْكُمْ يَا وَلِيَّ الله}
{اَتَيْنَاكُمْ وَزُرْنَاكُمْ وَقَفْنَا يَاوَلِيَّ الله}
{سَعِدْنَا اِذْلَقَيْنَاكُمْ قَصَدْنَا يَاوَلِيَّ الله}
{تَوَسَّلْنَا بِكُمْ لِلَّه اَجِيْبُوْا يَاوَلِيَّ الله}
{رَجُوْنَا مِنْ مَزَايَاكُمْ لِتَدْعُوْا يَاوَلِّيَ الله}
{اِلَى الَّرحْمَنِ مَايُرَامْ لَدَيْنَايَاوَلِيَّ الله}
{طَلَبْنَاوُسْعَةَ اِّلرزْقِ حَلاَلاً يَا وَلِيَّ الله}
{وَحَجَّ اْلبَيْتِ فِى اْلحَرَام مِرَارًا يَاوَليَّ الله}
{وَحُسْنًا فِي اخْتِتَامِنَا كِرَامًا يَاوَلِيَّ الله}
{عَسى نُرْضَى عَسى نُحْظَى بِقُرْبٍ يَاوَلِيَّ الله}
{وَصَلَّى سَلَّمَ عَلَى مُحَمَّدْ يَاوَلِيَّ الله}
{وَحَمْدًالِلْمُهَيْمِنِ وَشُكْرًا يَاوَلِيَّ الله}

Kamis, 14 Juni 2012

Yahudi dan Legenda The Chosen People

Manusia diciptakan oleh Allah Swt., sebagai makhluk yang paling sempurna di muka bumi ini. Begitu pula ia diturunkan sebagai khalifah-Nya yang dibebani untuk memelihara, membangun dan memanfaatkan bumi dengan sebaik-baiknya. Manusia juga diciptakan sebagai makhluk yang bersifat plural dengan berbagai perbedaan antara yang satu dengan lainnya. Dimulai dari perbedaan watak, pemikiran, bahasa hingga perbedaan suku dan bangsa.

Rabu, 18 April 2012

Tiga Pertanyaan

Ada seorang pemuda yang lama sekolah di negeri Syam kembali ke tanah airnya. Sesampainya di rumah, ia meminta kepada orang tuanya untuk mencari seorang guru agama, siapapun boleh menjawab tiga pertanyaannya. Akhirnya orang tua pemuda itu mendapatkan orang tersebut. “Anda siapa? Dan apakah anda bisa menjawab pertanyaan-pertanyaan saya?” tanya pemuda itu. Guru itu menjawab, “Saya hamba Allah, dan dengan izin-Nya saya akan menjawab pertanyaan saudara.” Pemuda kembali bertanya, “Anda yakin? Sedang profesor dan banyak orang pintar saja tidak mampu menjawab pertanyaan saya.”

Senin, 05 Maret 2012

Palestina, Negeri Para Nabi (1)

Palestina merupakan negeri di mana Para Nabi menyebarkan ajaran-ajaran Ilahi, sekaligus sebagai tempat hijrahnya Mereka. Demikian juga Rasulullah Muhammad Saw, pernah mendatangi negeri ini serta menjalankan ibadah sholat di Baitul Muqaddas. Dengan demikian, jelaslah bahwa Palestina adalah sebuah negeri yang disucikan, karena merupakan sebuah tempat diturunkannya risalah-risalah wahyu Ilahi kepada para Nabi dan Rasul-Nya untuk disebarkan kepada seluruh umat manusia yang akan menunjukkan mereka jalan yang lurus serta menunjukkan pola kehidupan yang mulia sesuai dengan nilai-nilai ketuhanan. 

Kamis, 02 Februari 2012

Empat Fungsi Al-Qur'an

Bulan Ramadhan disebut bulan al-Qur’an karena di bulan itulah pedoman umat Islam, yakni al-Qur’an diturunkan, tepatnya tanggal 17 Ramadhan. Al-Qur’an yang merupakan kitab suci umat nabi Muhammad ini diturunkan bukan hanya untuk hiasan, bukan hanya untuk pajangan, bahkan bukan hanya sebagai bangga-banggaan kepada umat lainnya. Setidaknya ada empat fungsi al-Qur’an bagi umat Islam ini. Karena itu, pada kesempatan yang barokah ini, saya akan sedikit mengulas tentang fungsi kitab suci al-Qur’an.

Jumat, 27 Januari 2012

Sayyid Quthb dan Gerakan Ikhwanul Muslimin

Ikhwanul Muslimin adalah gerakan Islam yang didirikan oleh Hasan al-Banna yang mana salah satu tujuannya adalah menegakkan kalimat Islam di belahan bumi ini. Gerakan ini sering dianggap sebagai gerakan Islam kanan berhaluan keras, sehingga kerap dianggap oleh pemerintah Mesir sebagai ancaman bagi kedaulatan negara. Gerakan ini pula yang pada akhirnya mengantarkan Sayyid Quthb ke tiang gantungan di akhir hayatnya sebagai hukuman atas tuduhan rencana kudeta yang dilontarkan oleh presiden Mesir kala itu, Jamal Abdul Naser.